CARA INSTAL DAPODIK PAUD APLIKASI VERSI 3.1.0 TAHUN 2017
PAUD-Anakbermainbelajar---Sebelum menginstal menggunakan aplikasi Dapodik PAUD Dikmas Versi 3.0.0 - 3.2.2 Tahun Pelajaran 2017/2018 ada beberapa hal penting yang harus diperhatikan antara lain mengenai perangkat dan spesifikasi komputer dan spesifikasi software yang digunakan harus mendukung terhadap aplikasi Dapodik PAUD Dikmas ini sebagai berikut: SPESIFIKASI MINIMAL KOMPUTER (HARDWARE) Untuk dapat menjalankan Aplikasi Dapodik PAUD Dikmas, Spesifikasi perangkat keras-Hardware minimal yang diperlukan adalah : a. Processor minimal Pentium IV b. Memory minmal 512 MegaByte c. Storage tersisa minimal 100MegaByte d. CD/DVD drive jika instalasi melalui meida CD/DVD SPESIFIKASI MINIMAL SOFTWARE (OPERATING SYSTEM) Untuk dapat menjalankan Aplikasi Dapodik PAUD Dikmas, Spesifikasi perangkat lunak-Software yang diperlukan adalah: Operating sistem: a. Windows XP SP3 b. Windows Vista c. Windows 7 - 32 & 64 Bit d. Windows 8 - 32 & 64 Bit e. Windows 8.1 32 & 64 Bit Beberapa hal yang pe