Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2015

INILAH PENYELESAIAN KONFLIK PASAL PAUD DALAM UNDANG-UNDANG SISDIKNAS

Gambar
PAUD-Anakbermainbelajar----Telah terjadi konflik pasal terkait pendidikan anak usia dini pada Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003. Konflik pasal tersebut ada pada pasal 26 ayat (3) dan pasal 28 ayat (2). Pemerintah berkehendak untuk mengatasi konflik pasal tersebut dalam penyusunan draf revisi UU Sisdiknas, lantas bagaimana upaya penyelesaian konflik pasal tersebut? Kini, sistem pendidikan nasional tidak hanya dipahami sebagai suatu keseluruhan komponen, sebagai paradigma  penyelenggaraan dan pengelolaan pendidikan yang dilaksanakan oleh pemerintah, masyarakat, dan keluarga sebagai pranata sosial, organisasi belajar, dan organisasi sosial terbuka berbasis otonomi pada tingkat satuan pendidikan. Pemahaman sistem pendidikan nasional sebagai paradigma penyelenggaraan dan pengelolaan pendidikan maka berimbas pula pada penataan berbagai persoalan kekinian, termasuk pendidikan anak usia dini. Secara akademik dan empirik, keberadaan dan kebutuhan pendidikan anak usia dini sudah tidak terbantahk

RINGKASAN EVALUASI PERKEMBANGAN ANAK

Gambar
Secara umum penilaian (evaluasi) perkembangan anak usia dini adalah proses pengumpulan data dan informasi tentang pertumbuhan dan perkembangan anak yang diperoleh dari proses dan hasil kegiatan tentang pertumbuhan dan perkembangan anak yang diperoleh dari proses dan hasil kegiatan belajar selama periode tertentu. Penilaian dan pembelajaran saling terkait erat. Melalui penilaian pendidik mendapatkan informasi tentang pengetahuan, keterampilan serta kemajuan perkembangan anak. Kegiatan penilaian dalam PAUD dilakukan melalui pengamatan, dokumentasi, analisa dan review kerja anak sepanjang waktu. Penilaian yang tepat dengan menggunakan cara yang tepat, sehingga pendidik menemukan kebutuhan belajar setiap anak dengan tahap perkembangannya. Tujuan penilaian adalah : 1. Mengetahui status pertumbuhan dan tahap perkembangan anak 2. Menyusun perencanaan pembelajaran lebih lanjut 3. Menyusun laporan pertumbuhan dan perkembangan anak 4. Memberikan informasi pada orang tua/wali tentang kemajuan per

CARA PENGISIAN DATA DAN APLIKASI DAPODIK PAUD TERBARU 2015

Gambar
Aplikasi Dapodik PAUD terbaru yang resmi louncing tgl 17 September 2015, dan hingga. bulan Oktober 2015 ini Dapodik ini sudah mengeluarkan sebanyak 3 versi & sekarang sdh Versi 1.1.3. (terbaru : ver si 1.1.4), artinya setiap 2 - 3 minggu akan ada versi terbaru... Pendidik dan PTK termasuk para operator lembaga dan dinas harus cepat tanggap, cepat Update, cepat validasi dan cepat singkronisasi Cara Pengisian Peserta Didik Di Dapodik Ada beberapa langkah dan tahapan dalam pengisian tab peserta didik seperti berikut ini : Tahapan PERTAMA dalam pengisian tab peserta didik Memilih dan mengecek serta melengkapi data peserta didik yg sudah berstatus terdaftar (semuanya baik yang sudah keluar/mutasi/lulus) Klik menu UBAH dan isi kolom2 yg sudah disediakan Setiap mengisi jangan lupa klik tombol SAVE dan jangan ada kolom yang bergaris merah jika tidak ada misalkan email siswa, kosongkan saja tidak usah diisi denga angka atau huruf apapun. Lakukan satu persatu.. (harus sabar) Ingat data peri

KENAPA HARUS "DONAT" UNTUK KEGIATAN PEMBELAJARAN DI PAUD

Gambar
Hari ini  anak-anak di PAUD Tunas Baru terlihat sangat senang dan besemangat sekali, kegiatan dengan sub tema makanan kesukaanku di isi dengan aktivitas menghias kue donat, besoknya ada kegiatan Kolase di atas Gambar lingkaran berbentuk donat, Lalu ada kegiatan menggunting lingkaran kue donat, dan lain sebagainya. Senaaang sekali melihat pembelajaran berjalan dengan lancar, tapi kok, entah kenapa terasa ada yang kurang !!?? Ketika saya bertanya dengan diri sendiri; "Kenapa harus donat??" Tahukah bunda Kue donat itu apa? asalnya dari mana? Kue donat itu berasal dari negara barat, Salah satu teori mengatakan donat dibawa ke Amerika Utara oleh imigran dari Belanda yang juga memopulerkan hidangan penutup lain, seperti: kue kering, pai krim (cream pie) dan pai buah (cobbler). Cerita yang populer tentang donat adalah Cerita yang mengatakan bahwa donat berbentuk cincin diciptakan kapten kapal asal Denmark bernama Hanson Gregory. Sang kapten sering harus menyetir kapal dengan kedua b

PENYELESAIAN KONFLIK DALAM PASAL TENTANG PAUD DI UU SISDIKNAS

Gambar
Telah terjadi konflik pasal terkait pendidikan anak usia dini pada Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003. Konflik pasal tersebut ada pada pasal 26 ayat (3) dan pasal 28 ayat (2). Pemerintah berkehendak untuk mengatasi konflik pasal tersebut dalam penyusunan draf revisi UU Sisdiknas, lantas bagaimana upaya penyelesaian konflik pasal tersebut? Kini, sistem pendidikan nasional tidak hanya dipahami sebagai suatu keseluruhan komponen, sebagai paradigma penyelenggaraan dan pengelolaan pendidikan yang dilaksanakan oleh pemerintah, masyarakat, dan keluarga sebagai pranata sosial, organisasi belajar, dan organisasi sosial terbuka berbasis otonomi pada tingkat satuan pendidikan. Pemahaman sistem pendidikan nasional sebagai paradigma penyelenggaraan dan pengelolaan pendidikan maka berimbas pula pada penataan berbagai persoalan kekinian, termasuk pendidikan anak usia dini. Secara akademik dan empirik, keberadaan dan kebutuhan pendidikan anak usia dini sudah tidak terbantahkan lagi. Persoalannya adalah